Stress mempercepat penuaan
- related
- Ikigai
Peneliti di Heidelberg University Hospital melakukan penelitian dengan subjek dokter muda melalui proses wawancara, untuk membuat situasi lebih stressful ditambahkan tugas untuk menyelesaikan permasalahan matematika yg kompleks dalam waktu 30 menit.
Setelah proses selesai dan diambil sampel darah, ditembukan bahwa antibody yg bereaksi terhadap stress, bereaksi sama dengan reaksinya terhadap pathogen, yaitu dengan mengaktifkan protein yg mentrigger immun tubuh.
Masalahnya immun ini tidak hanya menetralkan hal yg jahat, tetapi juga cell yg sehat, hal ini berdampak pada penuaan yg lebih dini.